Cara Upload Data ke Hosting melalui Cpanel
Kami akan menjelaskan bagaimaa cara Upload Data ke Cpanel :
1. Buat lah atau ubahlah data yang ingin anda mau upload menjadi file Zip karena akan lebih mudah dan cepat untuk di upload ke dalam root Cpanel anda bisa menggunakan 7zip atau WinRar
2. Sekarang silakan anda buka halaman Cpanel Hosting anda, lalu cari lah menu FILE dan pilih File Manager lalu klik hingga membuka halaman baru
3. setelah anda masuk ke halaman silakan ikuti langkah berikut :
1. Pastikan anda pada Root /public_html lalu klik ” GO ” karena jika tidak dalam forder tersebut apapun yang akan anda upload akan sia - sia karena akan ke forder lain
2. jika sudah di pastikan dalam Root /public_html pilih menu upload maka akan secara otomatis membuka halaman baru untuk Upload dan silakan pilih lalu Upload.
4. Jika sudah berhasil akan terlihat tanda 100% itu menandakan bahwa anda telah berhasil Upload data.
5. silakan anda kembali ke halaman File Manager lalu klik Reload dan akan terlihat Data yang anda upload dalam bentuk Zip
6. Pilih data anda lalu klik kanan pilih Extract maka akan secara otomatis ter-Extract
7. Selesai!!!!
Selamat mencoba
Salam
Artikel Cara Upload Data ke Hosting melalui Cpanel ini dipersembahkan oleh PestaHostingCom penyedia layanan hosting dan domain murah indonesia.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar